...

10 Tips Terbaik Strategi Online Marketing

Pemasaran bisnis melalui internet memperluas jangkauan pasar dan memungkinkan informasi produk mencapai konsumen tanpa harus berkunjung secara fisik. Strategi ini jauh lebih efektif, terutama jika Anda menerapkan 10 tips berikut:

1.Domain mudah diingat dan berbeda

membuat nama produk yang berbeda dan mudah di ingat dengan menempatkan diri sebagai pelanggan dan temukan kata kunci di google, yahoo search yang dapat memudahkan calon pelanggan dalam menemukan produk anda, buatlah nama produk yang berbeda dan mengesankan.

2. Introduction Page

Banyak dari Anda mungkin berpikir bahwa halaman ini tidak penting, namun melalui halaman ini bisnis Anda akan dikenal oleh pelanggan,dan dapat membangun kepercayaan pelanggan, dengan informasi email, telepon, social media, dapat membuat pelanggan terhubung dengan anda secara langsung

3. Daftar email

buatlah daftar email yang pernah mengunjungi situs anda, Namun adna perlu berkomitmen pada pelanggan bahwa tidak akan menggunakan email tersebut untuk tujuan yang lain.

4. Link ke situs sosial

membuat nama produk yang berbeda dan mudah di ingat dengan menempatkan diri sebagai pelanggan dan temukan kata kunci di google, yahoo search yang dapat memudahkan calon pelanggan dalam menemukan produk anda, buatlah nama produk yang berbeda dan mengesankan.

5. Fungsi pencarian

Fitu Pencarian sangat penting, karena dapat mempercepat pelanggan menemukan produk yang dibutuhkan, Produk/layanan juga perlu diatur berdasarkan kategori/topik untuk mengoptimalkan pencarian yang lebih spesifik, dengan mempersingkat waktu dapat meningkatkan kemampuan penjualan produk Anda.

6. Buat versi ponsel untuk situs Anda

Saat ini banyak orang yang sudah menggunakan smartphone dalam bekerja, sehingga hal ini dapat mengoptimalkan website Anda. Hal ini juga merupakan cara mengoptimalkan kemampuan Anda untuk memenuhi kebutuhan pelanggan.

7. Bisnis online marketing dengan video

Penggunaan video dalam online marketing telah menjadi strategi yang semakin populer. Dengan menonton video demo produk, pelanggan akan mengklik link ke situs Web atau segera menghubungi Anda. Setiap video berdurasi kurang dari 4 menit. Namun informasi yang ditampilkan cukup lengkap mengenai produk tersebut,Anda dapat memanfaatkan Facebook dan Youtube, ataupun platform lain.

8. Meningkatkan kegiatan promosi di situs

Tambakan produk gratis pada”Confirm Order” agar dapat menjual lebih banyak produk. Anda juga dapat memberikan diskon jika pemembeli membeli produk lain. Paket penjualan produk dapat menbuat pelanggan membayar harga yang lebih rendah tetapi membuat pelanggan membeli banyak barang

9. Menghasilkan uang dari website

Jika anda memiliki banyak akses ke pelanggan melalui online marketing Anda akan semakin mudah untuk mendapatkan uang dari website. Dengan cara
a. bernegoisasi untuk membagi keuntungan saat mengakses situs besar seperti facebook youtube, dll
b. konseling online melalui webcam dengan memberikan kuliah tentang suatu topik melalui webcam dan pelanggan harus membayar jika berpartisipasi dalam pelatihan
c. Produk afiliasi iklan dengan terhubung dengan produsen untuk memasarkan produk mereka secara online

10. Catat permasalahan

Tidak ada yang dapat membuat pelanggan puas 100%,Bahkan perusahaan besar dengan produk dan jasa terbaik serta strategi online marketing yang baik sekalipun masih tidak dapat memenuhi kepuasaan beberapa orang. Dan akan mengkritik produk anda, Anda harus tenang menghadapi masalah tersebut, dengan memahami secara menyeluruh, dan menanggapi secara professional.Agar pelanggan puas dan kredibiltas Anda semakin meningkat.

Seraphinite AcceleratorOptimized by Seraphinite Accelerator
Turns on site high speed to be attractive for people and search engines.